Tahukah anda manfaat daun kratom? Tentunya tanaman ini memiliki banyak manfaat untuk kesehatan. Namun, masih terdapat pro dan kontra dalam mengkonsumsi kratom sebagai obat tradisional. Kratom (Mitragina speciosa) merupakan tanaman semak asli Indonesia. Daunnya memiliki banyak manfaat sebagai herbal, seperti…